Juknis Penyaluran Tunjangan Khusus Untuk Guru Honorer Dan PNS

Informasi seputar Pendidikan akan kembali admin bagikan untuk Bapak/Ibu Guru atau para pengunjung setia gurupeduli.blogspot.co.id kali ini yang akan admin bagikan mengenai Tunjangan.

Tunjangan khusus merupakan tunjangan yang diberikan kepada guru yang mengajar di satuan pendidikan yang melaksanakan tugas di daerah khusus sebagai kompensasi atas kesulitan hidup yang dialami.
Tunjangan khusus ditujukan untuk mewujudkan amanat Undang-Undang Guru dan Dosen antara lain mengangkat martabat guru, meningkatkan kompetensi guru, memajukan profesi guru, meningkatkan mutu pembelajaran, dan meningkatkan pelayanan pendidikan yang bermutu.

Besaran tunjangan khusus bagi guru PNS dan guru bukan PNS yang telah disetarakan/inpassing adalah setara 1 (satu) kali gaji pokok, dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) sesuai ketentuan yang berlaku. Bagi guru bukan PNS yang belum disetarakan/inpassing adalah sebesar Rp.1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) per-orang per-bulan, dikenakanPajak Penghasilan (PPh) sesuai ketentuan yang berlaku.
Juknis Penyaluran Tunjangan Khusus Untuk Guru Honorer Dan PNS
Juknis Penyaluran Tunjangan Khusus Untuk Guru Honorer Dan PNS
Untuk Itu Bapak/Ibu Guru bisa Melihatnya Dibawah ini:
Join Site
Sekian yang dapat admin bagkan mengenai  semoga Juknis Penyaluran Tunjangan Khusus Untuk Guru Honorer Dan PNS semoga informasi ini berguna dan bermanfat untuk Bapak/Ibu Guru sekalian. Salam Pendidikan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Juknis Penyaluran Tunjangan Khusus Untuk Guru Honorer Dan PNS "

Posting Komentar